HARIANRIAU.CO - "Mulutmu Harimaumu", ungkapan ini memang cocok disematkan kepada Conor McGregor. Bintang Ultimate Fighting Championship tersebut sedang tak nyaman hidupnya usai mengejek Khabib Nurmagomedov dengan cara yang tak pantas.
McGregor menyudutkan Nurmagomedov dengan cara yang rasis. Pun, McGregor sempat mengejek The Eagles lewat keluarga dan istrinya.
Parahnya, McGregor sempat menistakan Islam, yang menjadi agama Nurmagomedov. Penistaan terhadap agama, dilakukan McGregor dengan menyebut istri Nurmagomedov sebagai tisu toilet.
Sejatinya, istri Nurmagomedov sedang mengenakan hijab, yang jadi simbol wanita muslim.
"Percayalah, jika Anda menempatkan keduanya dalam pertarungan jalanan hingga mati, tak akan ada lagi yang namanya Conor McGregor. Conor akan menghilang," kata manajer Nurmagomedov, Ali Abdelaziz, dilansir BJPenn.
Ali menyatakan McGregor terlalu banyak omong. Padahal, kliennya tak terlalu aktif dalam menanggapi ocehan The Notorious.
"Saya beri tahu Anda sesuatu, Anda bakal hancur. Seluruh tim Anda bakal berantakan. Tim keamananmu akan hancur. Kita tidak mempromosikan kekacauan, kebrutalan. Kita promosi tentang perdamaian. Cukup dengan kebencian. Mau bicara soal Khabib? Dia jelek, masa bodoh. Itulah opinimu. Jangan bicara tentang istri, negara, dan agamanya," tegas Ali. (Viva.co.id)
Hidup McGregor Terancam, Bisa Hilang di Jalanan
Redaksi
Sabtu, 06 April 2019 - 13:44:20 WIB
McGregor
Pilihan Redaksi
IndexDesa Kuala Patah Parang Genjot Pembangunan Infrastruktur
Edy Indra Kesuma: Saatnya Bersama Membangun Daerah
Kejutan di Detik Terakhir: PAN Dukung Ferryandi-Dani M Nursalam di Pilkada Inhil
Ferryandi Optimis Terjalin Koalisi Golkar Bersama PKS
Dari Madinah, HM Wardan Sampaikan Duka Cita atas Wafatnya Indra Muchlis Adnan
Indra Muchlis Adnan akan Dimakamkan di Komplek Pendidikan Jalan Trimas
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Eksbis
6 Fitur Unggulan Gudang Surabaya Siap Pakai, Dijamin Aman dan Lokasinya Strategis
Jumat, 17 Oktober 2025 - 12:50:26 Wib Eksbis
7 Tugas dan Tujuan Gudang Logistik dalam Bisnis Modern
Sabtu, 27 September 2025 - 01:41:39 Wib Eksbis

